Mengapa Sarapan Penting? Yuk Simak 5 Alasan Untuk Memulai Hari Dengan Energi Penuh

Sabtu 16 Dec 2023 - 17:10 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

Nah, jika hal tersebut rutin dilakukan setiap hari, sarapan dapat memberikan asupan nutrisi yang cukup untuk tubuh.

Berkaitan dengan hal tersebut, sebaiknya kamu memang tidak mengonsumsi kudapan yang berat di pagi hari.

BACA JUGA:Agar Tidur Semakin Nyenyak, Inilah 5 Manfaat Mematikan Lampu Saat Tidur Dimalam Hari

Untuk memperoleh manfaat sarapan, sebaiknya kamu mengonsumsi sereal gandum utuh, buah-buahan, sayuran, daging tanpa lemak, telur rebus, ayam, susu rendah lemak atau keju.

Jangan lupa untuk mengkombinasikan kudapanmu dengan karbohidrat kompleks, protein, serat, serta sedikit lemak, agar kamu merasa kenyang lebih lama.

itulah 5 manfaat sarapan untuk kesehatan tubuh anda yang harus kalian tahu* 

Kategori :