KORANPAGARALAMPOS.CO - Kalian Suka Wisata Alam? Yuk Nikmati Indahnya Curug di Banyumas?
Secara geografis kabupaten tempat wisata sendiri merupakan wilayah pegunungan/dataran tinggi.
Curug merupakan formasi geologi yang berasal dari arus air yang mengalir melewati suatu formasi bebatuan yang mengalami erosi dan jatuh ke bawah berasal dari ketinggian.
Yuk intip Sebagian dari curug yang ada di wilayah kabupaten banyumas!
BACA JUGA:4 Destinasi Wisata di Sibolga dengan Daya Tarik Alam yang Memukau!
1. Curug Bayan
Yang beralamat di Dusun II Ketenger, Ketenger, Baturraden, Kab,Banyumas.Untuk memasuki wilayah ini hanya dikenakan HTM sebesar Rp.3.000 saja.
Letak curug Bayan ini sendiri tidak jauh dari lokawisata Baturraden.Di curug ini sendiri selain kita bisa menikmati keindahan dan keasrian air terjun, disekitarnya juga terdapat vila-vila yang tidak kalah asri juga sebagai tempat beristirahat.
2. Curug Ceheng
BACA JUGA:5 Rekomendasi Tempat Wisata di Sukabumi untuk Libur 2024, Ada yang Bikin Will Smith Penasaran!
Yang beralamat di Gandatapa I, Gandatapa, Sumbang, Kabupaten Banyumas.Untuk memasuki wilayah ini hanya dikenakan HTM sebesar Rp.3.000 saja.
Lokasi curug ini sendiri yang berada di tengah hutan dan perkebunan sehingga selain mata kita disuguhkan pemandangan menarik dari air terjun juga akan dimanjakan oleh berbagai tanaman dan pepohonan hijau yang ada di sekitar curug.
Untuk menempuh perjalanan ke curug ini sendiri kalian tidak akan menemui kendala karena lokasinya yang sangat dekat dengan jalan raya.
3. Curug Carang
BACA JUGA:Mari Liburan Tak Terlupakan, Menelusuri 7 Tempat Wisata Terbaik di Belitung