Catchplay adalah platform streaming yang menyediakan banyak pilihan film Hollywood terbaru serta beberapa film Asia dan lokal. Anda bisa memilih untuk menyewa atau membeli film, tanpa perlu berlangganan.
Platform ini sangat cocok bagi Anda yang hanya ingin menonton film-film tertentu tanpa komitmen bulanan.
BACA JUGA:Kotak Suara Siap, KPU Tunggu Kertas Suara
- Kelebihan: Tidak memerlukan biaya berlangganan tetap, Anda bisa membayar per tayangan.
- Kekurangan: Tidak memiliki banyak pilihan serial TV.
Rekomendasi film di Catchplay*: Joker, Parasite, dan Ford v Ferrari.
Kategori :