Rekomendasi 3 Destinasi Wisata Belitar, Staycation Menarik Indah dan Memanjakan Mata Untuk Spot Liburan Keluar

Selasa 01 Oct 2024 - 14:40 WIB
Reporter : Sela
Editor : Almi

Sebagai pilihan,kalian bisa mengunjungi Gumuk Sapu Angin.

Ini merupakan salah satu destinasi wisata Blitar yang menawarkan pemandangan bukit yang mempesona dengan udaranya yang begitu sejuk.

Di sini pun terdapat gardu pandang yang sering kali dijadikan sebagai spot foto untuk memotret keindahan Gumuk Sapu Angin.

Bahkan tidak jarang para wisatawan juga ber-selfie di sini dengan latar pemandangan alam yang mempesona,dan menyaksikan kemegahan Gunung Kelud serta Gunung Kawi.

BACA JUGA:Yuk kunjungi Desa Wisata Rumah Domes,Dengan Sensasi Unik Ala Teletubbies di Yogyakarta!

3. Goa Luweng

Tempat wisata Blitar sendiri berupa goa ini pasti jarang ditemukan di kota-kota besar seperti Jakarta.

Oleh karena itu, saat kalian ke Blitar, jangan lupa mampir ke Goa Luweng yang pesonanya dengan tak kalah memukau dan wajib sekali untuk kalian dijelajahi.

Bila Gunung Kidul sendiri terkenal dengan Goa Jomblang dengan cahaya surganya, maka Goa Luweng Blitar punya air surga yang turun dan bercucuran dari atas.

 

Kategori :