Melepas Penat di Curug Terindah Purwokerto, Pesona Alam yang Siap Menghipnotis Keluarga Anda

Jumat 20 Sep 2024 - 09:10 WIB
Reporter : Meydia
Editor : Almi

Selain itu ada area piknik yang nyaman untuk duduk santai di bawah rindangnya pepohonan.

BACA JUGA:8 Jajanan Khas Jawa Tengah Terenak, Pesan dari Rumah di Wisata Kuliner Online Indonesia Ini

BACA JUGA:Eksplorasi Wisata Pantai: 5 Keindahan dan Keajaiban Tanjung Pasir, Kabupaten Tangerang

Tips Berkunjung

Berkunjung ke Curug Bayan tidak memerlukan persiapan yang terlalu rumit. Pastikan untuk membawa tikar jika berencana piknik di area sekitar curug.

Selain itu karena curug ini sering dikunjungi, datanglah lebih awal untuk mendapatkan tempat yang lebih nyaman.

4. Curug Gomblang

Terletak di Desa Baseh Kecamatan Kedungbanteng, Curug Gomblang adalah curug tersembunyi yang mulai populer di kalangan wisatawan.

Curug ini memiliki ketinggian sekitar 50 meter dan dikelilingi oleh tebing-tebing hijau yang menambah keindahan panorama alamnya.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Tempat Wisata Terpopuler di Bali yang Wajib dikunjungi?

BACA JUGA:Eksplorasi Wisata Pantai: 5 Keindahan dan Keajaiban Tanjung Pasir, Kabupaten Tangerang

Aktivitas dan Fasilitas

Curug Gomblang memiliki kolam alami yang cukup dalam, sehingga cocok bagi mereka yang suka berenang atau sekadar merendam kaki di air yang sejuk.

Selain itu area sekitar curug sangat asri dan tenang, menjadikannya tempat yang ideal untuk bersantai sambil menikmati suara air terjun.

Untuk fasilitas, meski tidak selengkap curug lainnya Curug Gomblang menyediakan area parkir dan beberapa warung kecil di pintu masuk.

Jalur menuju curug juga cukup menantang, dengan jalan setapak yang berbatu dan menanjak, sehingga pengunjung disarankan untuk berhati-hati, terutama jika membawa anak-anak.

Kategori :