Selain itu ponsel ini juga dilengkapi fitur lain seperti, input teks prediktif, sampul xpress-on yang dapat diubah, perpesanan gambar, alarm dan jam bicara, dan pengingat mode demo untuk fitur ponsel.
Wah, ternyata ponsel dari brand Nokia masih mendominasi jumlah penjualan ponsel terbanyak sampai saat ini, ya! Bahkan saat berbagai kemajuan terjadi, brand-brand baru saat ini belum bisa menggeser prestasi ini, Lho!
Meski namanya sudah meredup, namun banyak orang khususnya di era awal 2000-an memiliki banyak kenangan dengan ponsel-ponsel di atas. Semoga artikel ini bisa mengobati rindu kita pada ponsel-ponsel lama kita, ya!
Kategori :