Ragam Rasa Khas Kalimantan Selatan, 5 Makanan Tradisional yang Menggugah Selera

Sabtu 01 Jun 2024 - 17:26 WIB
Reporter : Meydia
Editor : Ari

Sayur asam khas Kalimantan Selatan ini memiliki warna kuning pada kuahnya, yang dihasilkan dari kunyit. Sebagai tambahan lauk untuk makan gangan asam kerap ditambahkan ikan haruan, ikan gabus, dan ikan patin.

5. Laksa Banjar

Laksa Banjar adalah hidangan mi yang disajikan dengan kuah kuning yang kaya rempah. Kuahnya terbuat dari campuran santan dan bumbu seperti kunyit, lengkuas, dan serai, yang memberikan rasa gurih dan sedikit pedas.

BACA JUGA: Menyelami Rasa Kalimantan Barat, 7 Kuliner Khas yang Wajib Dicicipi

Mi yang digunakan dalam Laksa Banjar biasanya adalah mi putih atau bihun, yang disajikan dengan potongan ayam, telur rebus, dan tauge. Hidangan ini sering kali dinikmati dengan tambahan sambal dan jeruk nipis untuk menambah kesegaran.

Kategori :