Pasar ini menawarkan berbagai macam barang, mulai dari pakaian, aksesoris, makanan khas Tasikmalaya, hingga kerajinan tangan yang unik.
Pengunjung dapat berbelanja sambil menikmati kehidupan pasar tradisional yang ramai dan berwarna.
BACA JUGA:Menikmati Pesona Garut, Jelajahi 14 Tempat Wisata Menarik di Kota Garut yang Wajib Dikunjungi!
Dengan berbagai destinasi wisata yang menarik dan beragam keindahan alam yang ditawarkan, Tasikmalaya adalah tempat yang tepat untuk menghabiskan waktu ngabuburit.
Selamat menikmati keindahan alam dan budaya Tasikmalaya! *
Kategori :