Keindahan Alam yang Mempesona, 8 Rekomendasi Destinasi Wisata Gunung Kidul

Minggu 07 Apr 2024 - 17:32 WIB
Reporter : Dwi
Editor : Dwi

Salah satu menu unggulannya adalah minuman cokelat murni dengan beragam varian rasa.

5. Desa Wisata Bobung

Lokasi Desa Wisata Bobung bersebelahan dengan Desa Wisata Nglanggeran, tepatnya di Desa Putat, Kecamatan Patuk, Gunungkidul.

BACA JUGA:Pernah Kesini Ga Nih? Pesona Wisata Alam Gunung Dempo Pagaralam

BACA JUGA:Tak Perlu di Ragukan Lagi! Pesona 8 Wisata Malam di Bandung

Bobung merupakan kawasan perajin topeng batik kayu, sekaligus desa wisata tertua di Gunung Kidul.

Pengunjung akan dapat melihat secara langsung proses produksi topeng kayu, patung, dan kerajinan lainnya.

6. Goa Kidul

Goa Pindul berada di Dusun Gelaran 2, Bejiharjo, Kecamatan Karangmojo, Kabupaten Gunungkidul.

BACA JUGA:Tak Kalah Indah! 8 Tempat Wisata Malam di Bangkok Ini Sangat Keren

BACA JUGA:Spot Instagramable! 8 Rekomendasi Wisata Malam di Jakarta

Tempat ini terkenal akan aktivitas cave tubing (susur goa), dan wisatawan bisa menaiki ban pelampung, kemudian mengikuti aliran sungai bawah tanah di dalam gua.

Perjalanan menyusuri sungai bawah tanah di dalam Goa Pindul ditempuh dalam waktu 45 menit hingga satu jam.

Panjang rutenya sekitar 350 meter, melewati tiga zona yaitu zona terang, remang-remang, dan gelap.

7. Wisata Sungai Oyo

BACA JUGA:Sang Buddha Bermeditasi di Situs Suci, Mengulik 8 Fakta Menarik Kuil Emas Amritsar

Kategori :