Tempat Romantis! 7 Rekomendasi Wisata Malam di Bogor

Jumat 05 Apr 2024 - 17:36 WIB
Reporter : dwi
Editor : dwi

Harga tiket masuknya mulai Rp 10.000 per orang bila tanpa menginap. 

BACA JUGA:Lagi Traveling? Ini Dia 5 Tips Ampuh Menjaga Rutinitas Kesehatan Anda Saat Berlibur

BACA JUGA:Mau Cerdas? Ini 5 Tips Strategi Sederhana Untuk Meningkatkan Kinerja Otak dan Daya Ingat Anda

2. Jalan Suryakencana
Jalan Suryakencana merupakan salah satu jalan di Bogor yang populer di kalangan wisatawan.

Area ini juga dikenal sebagai pecinan di Kota Hujan.

Dari Stasiun Bogor, wisatawan bisa berkendara selama hampir 10 menit atau berjalan selama sekitar 30 menit.

Di tempat ini, pasangan bisa wisata kuliner sambil sesekali berfoto di beberapa bangunan yang bentuknya unik.

BACA JUGA:Catat Mom! Ini 5 Tips Panduan Perawatan Kesehatan Untuk Ibu Hamil

BACA JUGA:Mau Tampil Percaya Diri? Ini 5 Tips Mudah Untuk Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut Anda

Dilaporkan oleh Kompas.com, Selasa (8/3/2022), beberapa camilan yang bisa ditemukan di tempat ini adalah martabak, lumpia basah, dan asinan.

Ada pula aneka makanan berat dan makanan penutup yang bisa disantap. 

Kendati demikian, setiap toko menerapkan jam buka yang berbeda-beda, sehingga wisatawan dianjurkan untuk mencari tahu terlebih dahulu.

3. Bukit Surya Salaka
Terdapat beragam lokasi camping di Bogor dengan suasana alam yang sayang dilewatkan, salah satunya di Bukit Surya Salaka. Selain camping ground, di area ini juga ada glamping (glamour camping).

BACA JUGA:Kue Semprit Jadul, Kesederhanaan yang Enak dan Renyah untuk Camilan Lebaran yang Tak Terlupakan

BACA JUGA:Cemilan Lebaran yang Memikat, Resep Kacang Mente Mentega Goreng Caramelized yang Renyah dan Gurih

Selama menghabiskan waktu di tempat ini, pengunjung bisa menikmati panorama Gunung Salak dan lampu-lampu kota, dikutip dari Kompas.com, Jumat (14/1/2022).

Kategori :