Tempat Wisata di Bengkulu Terbaru, Kekinian & Hits

Tempat Wisata di Bengkulu Terbaru, Kekinian & Hits-Majalah YoExplore-Majalah YoExplore

PAGARALAMPOS- Bengkulu merupakan salah satu provinsi yang berada di barat daya pulau Sumatera. 

Ibukota dari provinsi Bengkulu sendiri yaitu kota Bengkulu. Bagi Anda yang memiliki rencana untuk berlibur ke Provinsi Bengkulu ini tidak perlu khawatir. 

Karena destinasi wisata yang ada di dalamnya sangat menarik.

Hal ini didukung dengan adanya alam yang indah yang dimiliki oleh daerah ini. 

BACA JUGA:Tempat Wisata di Empat Lawang Terbaru & Terhits

Baik itu dari segi pantai maupun gunung-gunungnya. Gunung yang ada di provinsi Bengkulu ini juga ditumbuhi oleh bunga Rafflesia Arnoldii. 

Selain itu juga ada banyak tempat bersejarah yang ada di provinsi ini

Jika Anda ingin berlibur yang menyenangkan, berikut ini 30 tempat wisata di Bengkulu yang memiliki keindahan alam yang memukau dan dapat Anda gunakan sebagai referensi.

BACA JUGA:Memikat! Ini 5 Rekomendasi Wisata Alam Meksiko

1. Bukit Batu Kandis

Tak hanya Bukit Kaba, wisata Bukit Batu Kandis ini juga wajib Anda kunjungi. 

Ketika sampai lokasi tersebut, Anda akan disuguhkan dengan pemandangan alam berupa bukit yang berbentuk seperti Spinx di Mesir. 

Pepohonan yang rindang dan pegunungan yang berjajar membuat panorama di kawasan Bukit Batu Kandis semakin mengagumkan.

BACA JUGA:Tempat Wisata di Lubuk Linggau Terbaru & Paling Hits

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan