Dubai yang Selalu Menarik Perhatian Pengunjung Internasional,Ini Dia 6 Objek Wisata di Dubai,Ini Ulasannya!

Dubai yang Selalu Menarik Perhatian Pengunjung Internasional,Ini Dia 6 Objek Wisata di Dubai,Ini Ulasannya!-Bisniswisata-Bisniswisata

PAGARALAMPOS.CO- Bukan hanya Burj Khalifa dan Palm Jumeirah, Dubai juga memiliki daya tarik budaya dan sejarah. 

Berbagai pilihan lokasi seperti Kota Tua Al-Fahidi, pasar tradisional, dan aktivitas seru di gurun.

Memberikan gambaran tentang kekayaan sejarah Dubai yang mampu menarik jutaan pengunjung internasional.

1. Dubai Gold Souk

BACA JUGA:5 Referensi Destinasi Wisata di Dubai, Cocok Untuk Planning Liburan di Tahun 2024!

Dubai Gold Souk adalah salah satu tempat penjualan dan pasar tradisional perhiasan yang ada di Dubai.

Perlu Anda ketahui, Gold Souk artinya pasar emas. Dimana, proses jual beli emas telah berlangsung lama di tempat ini.

Di tempat ini emas yang dijual sekitar 18 hingga 24 karat. Perhiasan yang dijual mulai dari gelang, cincin, kalung, dan bahkan karya seni dari emas.

Di salah satu tempat wisata terbaik di Dubai ini, Anda bisa melakukan tawar menawar dan bahkan melakukan barter (tukar menukar barang).

BACA JUGA:5 Tempat Wisata di Rusia, yang Siap Menemani Liburan Anda bersama Orang Tersayang di 2024!

Pastikan Anda mengetahui harga emas sebelum melakukan tawar menawar.

Selain itu, barang perhiasan secara hati-hati diawasi oleh pemerintah Dubai dalam hal kualitas. 

Jadi, Anda tidak perlu terlalu khawatir untuk membeli perhiasan di sini, tapi juga harus berhati-hati.

2. Dubai Spice Souk

Tag
Share