Perlindungan Antioksidan, Inilah 5 Manfaat Klorofil Sebagai Pertahanan Tubuh Dari Radikal Bebas

Perlindungan Antioksidan, Inilah 5 Manfaat Klorofil Sebagai Pertahanan Tubuh Dari Radikal Bebas-Foto : Net-net

PAGARALAMPOS.CO- Klorofil adalah pewarna hijau alami pada tumbuhan yang berfungsi untuk menyerap energi dari sinar matahari.

Klorofil mengandung vitamin, antioksidan, dan beberapa senyawa yang bermanfaat untuk melawan penyakit sekaligus menjaga kesehatan tubuh.

Ada banyak fungsi serta manfaat klorofil untuk kesehatan tubuh.

Tidak hanya menambah sel darah merah, komponen ini bahkan juga dipercaya bisa mengurangi ukuran sel tumor pada penderita kanker. Namun, di baliknya masih tetap ada risiko efek samping yang mengintai.

BACA JUGA:Mengungkap Kearifan Lokal, Ini Nih 5 Manfaat Rebung Dalam Kuliner Tradisional

Sayuran hijau memang bisa dibilang superfood. Makanan ini mengandung berbagai komponen yang baik bagi tubuh.

Tidak hanya serat dan vitamin, sayuran hijau juga mengandung klorofil yang ternyata baik untuk kesehatan. 

Tak hanya sebagai pigmen yang memberi warna hijau pada daun, klorofil juga memiliki manfaat untuk kesehatan.

Manfaat klorofil ini didukung oleh kandungan nutrisi di dalamnya yang dipercaya dapat menurunkan berat badan, menyembuhkan luka, hingga mencegah kanker.

BACA JUGA:Buah Ajaib! Ternyata Ini 5 Manfaat Luar Biasa Yang Terkandung Dalam Labu Kuning

Berikut inilah 5 manfaat klorofil untuk kesehatan wajib kalian simak dibawah ini:

1. Meningkatkan detoksifikasi hati

Manfaat klorofil yang pertama adalah dapat meningkatkan kemampuan hati dalam membersihkan tubuh dari racun, zat berbahaya, atau limbah metabolisme.

Proses ini dikenal sebagai detoksifikasi hati.

Tag
Share