Yuk Cobain Resep Kentang Goreng Saus Pedas Lezat!

Yuk Cobain Resep Kentang Goreng Saus Pedas Lezat! -Pagaralampos-Kolase

KORANPAGARALAMPOS.CO – Yuk Cobain Resep Kentang Goreng Saus Pedas Lezat! 

Kentang sendiri merupakan masakan klasik khas Indonesia yang tak lekang oleh waktu.

memiliki ciri khas kombinasi rasa kentang dan saus sambal yang tajam.

Dan merupakan menu populer untuk berbagai kesempatan.

BACA JUGA:Rahasia Dibalik Pedasnya Yang Nendang,Cobain Cara membuat Sambal Terasi Yang Enak!

Mulai dari makanan sehari-hari hingga menu spesial hari raya.

Bahan:300 gr kentang

200 gr hati ampela

1 papan petai

BACA JUGA:Resep Kue Kering Lembut,Camilan Kekinian Cobain Yuk Resepnya!

50 ml air

Bumbu halus:

12 bawang merah

5 siung bawang putih

Tag
Share