Begitu Menggodanya Resep Ikan Patin Paling Populer, Berbumbu Rempah Segar yang Sedap Aromanya Yuk Cobain!
Begitu Menggodanya Resep Ikan Patin Paling Populer, Berbumbu Rempah Segar yang Sedap Aromanya Yuk Cobain! -Pagaralampos-Kolase
KORANPAGARALAMPOS.CO - Begitu Menggodanya Resep Ikan Patin Paling Populer, Berbumbu Rempah Segar yang Sedap Aromanya Yuk Cobain!
Ikan patin sendiri yang berdaging tebal dan lembut ini sendiri pun enak diolah dengan rempah segar dan santan.
Dibuat dan diolah gulai dengan campuran tempoyak, dimasak kuah bening atau tanpa santan
Ikan patin sendiri merupakan air tawar yang kaya nutrisi dengan daging dan lapisan lemak tebal.
Ikan ini mudah diolah dengan berbagai cara.
Bisa juga kalian dibakar, dipepes, digoreng atau dibuat pindang.
Jika kalian suka yang berkuah ringan, ada juga ikan patin kuah bening dengan bumbu kunyit.
Atau bisa langsung kalian diolah dengan bumbu rempah lengkap dengan tempoyak yang asam mantap.
BACA JUGA:Cobain Resep Ikan Kakap Goreng Saus Cabe Tomat, Lauk Spesial Makan Malam!
Bahan Bahan
750 g ikan patin, potong-potong
1.5 liter air
1 batang serai, memarkan