Keindahan wisata Pulau Pahawang Surga Dunia dari Lampung

Keindahan wisata Pulau Pahawang Surga Dunia dari Lampung--

KORANPAGARALAMPOS.CO - Melihat Keindahan  wisata Pulau Pahawang “Surga Dunia dari Lampung”. Indonesia sendiri terkenal kaya dengan berbagai destinasi wisata yang eksotis yang siap memanjakan mata para wisatawan.

Destinasi wisata Indonesia mulai dari wisata laut, wisata alam,wisata flora fauna,dan berbagai jenis wisata mampu membuat rasa lelah hilang menjadi bahagia.

Namun tahukah kalian jika Provinsi Lampung memiliki destinasi wisata yang terkandung dengan pemandangannya yang benar benar eksotis, dan memiliki daya tarik tersendiri seperti halnya pulau pulau lain di Indonesia.

BACA JUGA:Destinasi Wisata Unik, Pantai Lampon Kebumen Surga Tersembunyi dengan Pesona Alam yang Luar Biasa

Salah satu destinasi wisata favorit para turis ketika berkunjung ke Lampung ialah Pulau Pahawang.

Padahal, Pulau Pahawang memiliki daya tarik tersendiri yang tak kalah cantik dari sejumlah pulau di Tanah Air.

Selain itu,nilai plus dari pulau ini sendiri masih mudah dijangkau bila berangkat dari Jakarta.

Lantas,apa sih daya tarik dari Pulau Pahawang?

BACA JUGA:Menelik Sejarah di Tempat Wisata Tertua di Kuningan Jawa Barat, Situs Purbakala Cipari!

Lalu seperti apa akses menuju ke pulau tersebut?

Simak pembahasannya secara lengkap dalam artikel ini.

Pulau Pahawang merupakan sebuah pulau yang terletak di Kecamatan Marga Punduh, Kabupaten Pesawaran,Provinsi Lampung.

Pulau Pahawang dibagi menjadi dua,yakni Pulau Pahawang Besar dan Pahawang Kecil

BACA JUGA:Ini Wisata Peninggalan Jepang, Menelusuri Asal Usul dan Sejarah Lobang Jepang Bukittinggi

Tag
Share