7 Rekomendasi Sunscreen Yang Ampuh, Wajib Kalian Coba !

7 Rekomendasi Sunscreen yang Ampuh Menghalau Sinar UV-Kolase by pagaralampos.co-net

KORANPAGARALAM.CO- Sunscreen atau tabir surya sangat penting digunakan sebelum beraktivitas di luar ruangan pada siang hari.

Sunscreen melindungi kulit dari sinar UV yang dapat menyebabkan sunburn, memicu penuaan dini, dan meningkatkan risiko kanker kulit.

Terdapat dua jenis sinar UV yang merusak kulit: UV A yang menyebabkan penuaan dini dan UV B yang menyebabkan sunburn.

Keduanya sama-sama meningkatkan risiko kanker kulit.

BACA JUGA:Meningkatkan Kesehatan Jantung dengan Push-Up, Latihan Sederhana, Dampak Besar!

Memilih sunscreen yang efektif memerlukan perhatian pada nilai SPF, yang menunjukkan kemampuan tabir surya dalam melindungi kulit dari sinar UV.

7 Rekomendasi Sunscreen yang Ampuh Menghalau Sinar UV

Sunscreen yang ideal untuk penggunaan sehari-hari harus memiliki SPF 30 atau lebih dan diaplikasikan 30 menit sebelum beraktivitas di luar ruangan.

Berikut adalah tujuh rekomendasi sunscreen yang efektif melindungi kulit dari sinar UV:

BACA JUGA:Apa Itu Flu Singapura? Yuk Bunda Simak Tips Kesehatan Penting Untuk Melawan Flu Singapura

1. Emina Sun Battle

: Dengan SPF 45, teksturnya ringan, cepat meresap, dan cocok untuk semua jenis kulit. Mengandung grape leaf extract untuk perlindungan tambahan dari polusi.

2. Skin Aqua UV Moisture Milk

: SPF 50+ memberikan perlindungan dari sinar UV A dan UV B.

BACA JUGA:Apakah Rebusan Kunyit Baik Untuk Kesehatan Wanita? Berikut 5 Tips Khasiatnya!

Mengandung improved hyaluronic acid dan kolagen untuk melembapkan kulit, cocok untuk wajah dan badan.

3. Biore UV Aqua Rich

: SPF 50+ dengan micro defense formula dan tahan air.

Mengandung water capsule, asam hialuronat, dan ekstrak royal jelly untuk menjaga kelembapan dan mencegah kulit kering.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan