BACA JUGA:Wonderkid Juventus Kenan Yildiz, Ungkap Alasannya Cabut dari Bayern Munchen
BACA JUGA:Rodri Hernández Pantas Menjadi Pemenang Ballon dOr 2024
Semakin saya mencoba untuk melaju lebih kencang, maka motor ini akan jadi lebih baik.
Ini sesuatu yang impresif, di mana semakin banyak tekanan yang anda berikan kepada motor ini maka motor ini akan memberikan kecepatan dan cengkraman yang lebih bagus,” sambungnya.
Lebih lanjut, Iannone mengaku sangat terkejut dengan motor Ducati yang ia kendarai saat ini.
Ia mengakui bahwa ia masih perlu banyak beradaptasi dengan motor tersebut.
BACA JUGA:Vinicius Junior dan Jude Bellingham Absen, Rodri Menang Ballon d'Or 2024
BACA JUGA:Pedro Acosta Optimistis Bisa Balapan di MotoGP Thailand 2024
“Saat ini batas saya adalah diri saya sendiri. Saat ini saya bergabung dalam situasi yang bagus, di mana garasi kami bekerja dengan sangat baik,” sambung Iannone.
“Orang-orang dalam tim ini sungguh luar biasa, dan rasanya saya seperti balapan untuk tim pabrikan. Jadi sekarang batasannya adalah diri saya sendiri, yaitu kondisi fisik saya sendiri. Saya jujur belum siap untuk motor ini,” ia menandaskan.